Search

Makin Kompetitif! Auto Chess Bakal Gabungkan Semua Server Menjadi Satu - Indozone.id

INDOZONE.ID - Semenjak keluar dari DotA 2 dan menjadi game standalone atau berdiri sendiri, Drodo Studio makin terinspirasi dan berusaha keras untuk menjadikan Auto Chess sebagai game yang kompetitif.

Baru-baru ini Drodo Studio telah mengumumkan bahwa pihaknya berencana untuk menggabungkan seluruh server yang ada di game tersebut mulai dari region Asia, Eropa, dan Amerika Utara menjadi satu.

Auto Chess
Auto Chess (photo/Drodo Studio/Auto Chess)

Dengan penggabungan ini, tentu jumlah pemain dalam satu server akan semakin banyak dan pemain juga dapat bertemu dengan lawan yang lebih adil serta seru ke depannya.

Diketahui bahwa nantinya penggabungan server di Auto Chess tersebut akan dilakukan pada tanggal 12 Maret 2020 nanti. Pihak Drodo Studio juga sekaligus melakukan maintenance selama 12 jam dari pukul 7 pagi hingga 7 malam.


Setelah itu, para pemain langsung dapat bermain game Auto Chess seperti biasa dengan pemain yang berasal dari region lain.

Penggabungan server untuk game strategi seperti Auto Chess diketahui tidak akan mempengaruhi performa dari game tersebut. Pasalnya game Auto Chess ini tidak membutuhkan koneksi internet yang sangat cepat dan stabil untuk dapat memainkannya.

Artikel Menarik Lainnya:

Let's block ads! (Why?)



"semua" - Google Berita
March 11, 2020 at 10:34AM
https://ift.tt/33fKDtG

Makin Kompetitif! Auto Chess Bakal Gabungkan Semua Server Menjadi Satu - Indozone.id
"semua" - Google Berita
https://ift.tt/34ta3Di
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Makin Kompetitif! Auto Chess Bakal Gabungkan Semua Server Menjadi Satu - Indozone.id"

Post a Comment

Powered by Blogger.